Artikel Ke-240
20 September 2022 Info Humas Mimin
Artikel Ke-240
Sebagai wujud peningkatan keterserapan lulusan di Dunia Usaha/Dunia Industri (DU/DI), BKK SMK Negeri 1 Turen melaksanakan recruitment bekerja sama dengan PT. Jatim Autocomp Indonesia pada Jumat, 15 September 2022 bertempat di Gedung Saraswati. Kegiatan ini mengundang wali murid dari alumni untuk sosialisasi dan pembekalan alumni tentang info dan kesepakatan kerja dengan pihak PT. JAI.
Ini adalah seleksi lanjutan setelah seleksi tahap 1 pada sebulan lalu. Seleksi berikutnya adalah tes Pauli, yang merupakan tes tentang pola dan perhitungan.
@kemdikbud.ri
@dindikjatim
@kamivokasi
@direktoratsmk
@mitrasdudi
@cabdinkabmalang
@osismpksmkn1turen
@edyprayoga64
@jatimautocomp

#smk
#kemdikbud
#smknegeri1turen
#vokasikuat
#vokasikuatmenguatkanindonesia
#smkhebat
#smkbisa
#merdeka
#merdekabelajar
#smkn1turen
#malang
#kabmalang
#malangkabupaten
#bkk
#jatimautocompindonesia
#recruitment
ARTIKEL LAINNYA
Pelatihan UNBK 2019 Subrayon 03 Rayon 27
14 Februari 2019 Jam 00:00
Pembekalan Pemberangkatan Praktik Kerja Lapangan Pada Program Keahlian Teknik Komputer dan Jaringan
26 November 2021 Jam 00:00
Artikel Ke-232
22 September 2022 Jam 14:09
Kunjungan UPT Dinas Koperasi dan UMKM Provinsi Jawa Timur
15 Juni 2022 Jam 07:34
Coaching Perencanaan Observasi Kelas Komunitas Belajar Bintara SMKN 1 Turen
15 Februari 2024 Jam 10:17
SMK Negeri 1 Turen dan PMI Kabupaten Malang Berkolaborasi dalam Kegiatan Donor Darah
24 Mei 2024 Jam 02:27