SMKN 1 Turen Gelar Rapat Anggota Tahunan 2024 dan Rancang RAPB 2025
24 Jan 2025
Info Humas
Mimin
SMKN 1 Turen kembali menegaskan komitmennya dalam membangun kedisiplinan dan semangat berorganisasi melalui pelaksanaan Rapat Anggota Tahunan (RAT) pada Jumat, 24 Januari 2025. Kegiatan ini dihadiri oleh Kepala Dinas Koperasi dan UMKM Kabupaten Malang, Ketua Dekopinda Kabupaten Malang, serta perwaki ....