Rapat Koordinasi dan Evaluasi MKKS Se-Kabupaten Malang di SMK Negeri 1 Turen
08 Maret 2022 Info Humas Mimin
Rapat Koordinasi dan Evaluasi MKKS Se-Kabupaten Malang di SMK Negeri 1 Turen

Rapat MKKS (Musyawarah Kelompok Kepala Sekolah) sedang berlangsung di Graha Maheswari SMK Negeri 1 Turen. Rapat koordinasi dan evaluasi ini dihadiri oleh Bapak dan Ibu Kepala Sekolah Se-Kabupaten Malang Berserta Kepala Cabang Dinas Kabupaten Malang. Lebih jauh mengharapkan, semua SMK yang ada di Kabupaten Malang ini agar bisa saling berkolaborasi untuk kemajuan bersama. Sekolah yang punyai LSP, agar bisa dimanfaatkan untuk uji kompetensi mendatang. Juga mengharapkan untuk semua Kepala SMK dapat berkoordinasi dengan Waka. Kurikulum masing-masing agar mempunyai alat kontrol untuk mengontrol siswa selama pembelajaran dimasa pandemi COVID-19 ini.

PHOTO ARTIKEL
ARTIKEL LAINNYA
Artikel Ke-112
27 Februari 2023 Jam 04:20
Artikel Ke-201
18 Oktober 2022 Jam 02:30
Artikel Ke-87
23 Maret 2023 Jam 11:48
Juara 2 dalam Festival Bussines Plan Competition
29 Agustus 2018 Jam 00:00
Keluarga Besar SMK Negeri 1 Turen Meriahkan Halal Bil Halal, Momen Berkumpul dan Mempererat Silaturahmi
16 April 2024 Jam 01:49
Pelaksanaan Asesmen Nasional Peserta Didik SMK Negeri 1 Turen 2021
22 September 2021 Jam 05:49