Dirgahayu SMK Negeri 1 Turen yang Ke-53 Dirayakan Dengan Sederhana dan Syahdu
10 Januari 2021 Info Kesiswaan Mimin
Dirgahayu SMK Negeri 1 Turen yang Ke-53 Dirayakan Dengan Sederhana dan Syahdu

Peringatan ulang tahun ke-53 SMK Negeri 1 Turen menjadi momen yang berbeda dari tahun sebelumnya karena hari bahagia keluarga besar SMK Negeri 1 Turen ini diperingati di tengah pandemi covid-19. Peringatan ini dilaksanakan pada hari jumat (08-01-2021) dengan sederhana dan singkat. Pada peringatan ini hanya diikuti oleh beberapa dari keluarga besar SMK Negeri 1 Turen.

Seluruh kegiatan perayaan HUT yang biasa digelar, tidak dilaksanakan pada tahun ini. Peringatan ini ditutup dengan pemotongan tumpeng sebagai wujud rasa syukur.

Dalam kondisi seperti ini kita harus mensyukuri segala nikmat sehat dan rezeki yang diberikan oleh Allah SWT. Semoga SMK Negeri 1 Turen semakin jaya dan sukses dalam segala hal. Aamiin. (dt)

Selamat Ulang Tahun SMK Negeri 1 Turen.

ARTIKEL LAINNYA
MK Negeri 1 Turen menampilkan gelar karya peserta didik kelas X dengan tema "Gelar Karya Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila(P5) :
23 Agustus 2022 Jam 09:11
Selamat Hari Sumpah Pemuda ke-92
28 Oktober 2020 Jam 00:00
Artikel Ke-145
14 Desember 2022 Jam 01:41
Rekruitmen BKK SMK Negeri 1 Turen bekerja sama dengan Optik Internasional di Tahun 2019
05 Maret 2019 Jam 00:00
SMK Negeri 1 Turen merayakan keberhasilan dalam Lomba "MGMP English Competition" dengan penuh semangat
31 Oktober 2023 Jam 12:54
Dhio Randhika, Andy Saputra dan tim pembimbing Culinary mendapatkan juara 2 LKS tingkat Provinsi Jawa Timur Tahun 2023
27 Mei 2023 Jam 04:44